- PERISTIWA
- REGIONAL
Pembangunan Bandara Bali Utara harus dieksekusi secepatnya sebelum tahun 2026. Anggaran dibutuhkan lebih kurang Rp50 triliun untuk tiga bangunan penting.
Kamis, 31 Okt 2024 08:46:55
Debat publik perdana Pilkada Bali digelar Rabu (31/10) malam. Dua paslon memberikan pandangannya perihal rencana pembangunan Bandara Bali Utara di Kabupaten Buleleng, Bali.
Cagub I Made Muliawan Arya alias De Gadjah mengatakan pembangunan Bandara Bali Utara akan menjadi prioritas program strategis jika dirinya terpilih.
"Kami bukan hanya setuju, itu juga menjadi program strategis kami," kata De Gadjah, saat konferensi pers usai debat Pilgub Bali di Prime Plaza Hotel, Sanur, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali, Rabu (30/10) malam.
Di tempat yang sama, Cagub Koster menyampaikan tahapan pembangunan Bandara Bali Utara sudah disiapkan dengan keluarnya Peraturan Daerah (Perda) Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Bali. Dia pun sangat mendukung jika pembangunan itu benar-benar bisa terealisasi.
"Namun, untuk pembangunan bandara (di Buleleng), kalau sudah kebijakan pemerintah pusat kami pasti akan setuju dan mendukung. Namun, lebih dulu akan dibangun infrastruktur penghubungnya, agar bandara itu betul-betul bisa bisa beroperasi secara optimal. Jangan sampai seperti (Bandara) di Kertajati, lima tahun sudah selesai tapi belum bisa berfungsi karena masalah akses jalan ke bandara," ujarnya.
Artikel ini ditulis oleh
Editor LIa Harahap
Resmi Mendaftar Pilkada 2024, Ini Deretan Janji Koster-Giri Benahi Bali
Sebagai petahana, Koster memiliki program konkret yaitu membangun infrastruktur Pulau Bali yang masih tertinggal.
Capres Prabowo akan Kaji Pembangunan Bandara di Bali Utara
Prabowo mengajak tokoh-tokoh Bali berkumpul tanpa memandang partai, organisasi mana dan institusi untuk merumsukan pembangunan Bali ke depan.
KSP Moeldoko Nilai Pembangunan Bandara Bali Utara Tak Bisa Ditunda
Kata Moeldoko persoalan pembangunan bandara bukan karena keinginan melainkan karena kebutuhan.
Alam Ganjar: Pembangunan Bandara di Bali Utara Harus Dukung Pemerataan
Ketum PDIP Megawati juga menolak keras pembangunan bandara baru di Bali tersebut
Daftar Pilkada 2024, Pasangan De Gadjah - Putu Agus Ingin Bali Maju, Cerdas & Berbudaya
Jika nantinya terpilih menjadi gubernur Bali, dia berjanji mewujudkan Bali yang maju, cerdas, berbudaya dan berkelanjutan.
Pilkada Bali 2024: Mulia-Pas Nomor Urut 1, Koster Giri Nomor 2
Kedua paslon memiliki arti masing-masing terkait nomor urut yang didapat.
Gubernur Bali Wayan Koster Bertemu Heru Budi, Bahas Apa?
Koster dan Heru Budi meneken perjanjian kerja sama pengembangan provinsi daerah dan peningkatan pelayanan publik.
Penglingsir Puri Agung di Bali Dukung Pembangunan Bandara di Bali Utara
Rencana pembangunan Bandara Bali Utara itu mendapat dukungan dari 14 penglingsir Puri Agung di Bali.
Gibran: Kasus Overtourism di Bali Perlu Ditangani Serius
Gibran juga sempat menyinggung rencana pembangunan Bandara di Bali Utara.
Gubernur Koster ke Pelaku Pariwisata: Bantu Saya Supaya Ganjar Menang Mutlak di Bali
Gubernur Bali, Wayan Koster meminta kepada para pelaku pariwisata di Bali untuk bantu memenangkan Bacapres Ganjar Pranowo.
Jelang Debat Cawapres, Ini Gagasan 3 Paslon di Sektor Ekonomi
Sebelum debat cawapres, tiga pasangan calon presiden dan wakil presiden membeberkan gagasan terkait ekonomi.