Cegah Kecurangan, Relawan Pramono-Rano Karno Luncurkan Aplikasi Jaga TPS

1 month ago 15
  1. POLITIK

Aplikasi ini ditujukan untuk mencegah kecurangan yang mungkin bisa terjadi di lapangan khususnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS).

Kamis, 14 Nov 2024 20:37:38

Cegah Kecurangan, Relawan Pramono-Rano Karno Luncurkan Aplikasi Jaga TPS Pramono Anung menghadiri bedah buku Pramono Anung: Jakarta Menyala Sukses Mendunia (©@ 2024 merdeka.com)

Rumah Bersama Relawan (RBR) Mas Pram-Bang Doel meluncurkan aplikasi Jaga TPS yang akan digunakan oleh para relawan. Tujuannya untuk mencegah kecurangan pada saat pencoblosan 27 November 2024 mendatang.

Koordinator Relawan Pramono Anung-Rano Karno, Ammarsjah Purba mengatakan bahwa aplikasi ini ditujukan untuk mencegah kecurangan yang mungkin bisa terjadi di lapangan khususnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS).

Dengan adanya RBR di wilayah Jagakarsa ini juga merupakan simbol bahwa semua jejaring relawan siap menjaga dan memenangkan Pramono Anung-Rano Karno khususnya di wilayah Jakarta Selatan.

"Suara paslon Pram-Doel sekarang sudah 46 persen menurut survei terbaru dari SMRC. Target kita menang satu putaran, semua jejaring relawan harus siap beraksi dan bersaksi," tegas Ammarsjah Purba dalam keterangan tertulisnya, Kamis (14/11).

Aplikasi yang dikembangkan oleh Programer RBR, Dody M. Barus ini ditargetkan untuk dapat mengumpulkan 14.000 data C1 hasil Pilkada Jakarta pada 27 November 2024 nanti.

"Nantinya para relawan harus memasang aplikasi pada perangkat Android-nya, kemudian mereka akan mengirimkan data hasil perhitungan sesuai dengan angka yang ada pada lembar C1 plano beserta fotonya melalui aplikasi tersebut," tutupnya.

Artikel ini ditulis oleh

Achmad Fikri Fakih Haq

Editor Achmad Fikri Fakih Haq

Muncul Gerakan Kawal Pemilu 2024 dengan Aplikasi Warga Jaga Suara

Muncul Gerakan Kawal Pemilu 2024 dengan Aplikasi Warga Jaga Suara

Muncul Gerakan Kawal Pemilu 2024 dengan Aplikasi "Warga Jaga Suara"

Timnas AMIN Bakal Buat Posko di TPS Awasi Pemilu

Timnas AMIN Bakal Buat Posko di TPS Awasi Pemilu

ambang mengungkapkan bahwa Posko Rakyat bakal dilengkapi dengan kentongan. Adapun kentongan ini bermakna sebagai alat komunikasi.

Kawal Suara Prabowo-Gibran di TPS, Relawan Luncurkan Aplikasi Suarapagi.id

Kawal Suara Prabowo-Gibran di TPS, Relawan Luncurkan Aplikasi Suarapagi.id

Selain itu, aplikasi ini dibentuk sebagai alat edukasi politik di kalangan Milenial dan Gen Z.

Cegah Kecurangan, PSI Perkuat Saksi di TPS

Cegah Kecurangan, PSI Perkuat Saksi di TPS

PSI berupaya untuk memastikan saksi dapat tersebar di setiap TPS.

Bawaslu Petakan TPS Rawan Kecurangan di Seluruh  Indonesia

Bawaslu Petakan TPS Rawan Kecurangan di Seluruh Indonesia

Bawaslu memetakan sejumlah tempat pemungutan suara (TPS) guna mengantisipasi gangguan/hambatan di TPS pada hari pemungutan suara.

Ganjar-Mahfud Siapkan 1,6 Juta Saksi Jelang Pencoblosan untuk Cegah Kecurangan Pemilu

Ganjar-Mahfud Siapkan 1,6 Juta Saksi Jelang Pencoblosan untuk Cegah Kecurangan Pemilu

Tim hukum TPN Ganjar-Mahfud terus bergerak menyikapi terhadap berbagai bentuk intimidasi yang terjadi.

Tugas dan Wewenang PTPS Pemilu, Ini Syarat Pendaftarannya

Tugas dan Wewenang PTPS Pemilu, Ini Syarat Pendaftarannya

PTPS mendukung proses penyelenggaraan pemilu yang baik, aman, dan adil.

Ini Pesan Kapolda Metro Jaya Jika Terjadi Konflik di Tengah Pelaksanaan Pemilu 2024

Ini Pesan Kapolda Metro Jaya Jika Terjadi Konflik di Tengah Pelaksanaan Pemilu 2024

Kapolda Metro Jaya mengatakan, seluruh personel diharapkan siap melaksanakan tugas yang telah diberikan.

Kawal Pemilu 2024, Eep Saefulloh Launching Aplikasi 'Warga Jaga Suara'

Kawal Pemilu 2024, Eep Saefulloh Launching Aplikasi 'Warga Jaga Suara'

Sekjen Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto memastikan, jika partainya sudah memerintahkan sebanyak 1,6 juta

1,6 Juta Saksi Disebar untuk Kawal Suara Ganjar-Mahfud dan Partai Pendukung di Hari Pencoblosan

1,6 Juta Saksi Disebar untuk Kawal Suara Ganjar-Mahfud dan Partai Pendukung di Hari Pencoblosan

Sebanyak 1,6 juta lebih saksi akan mengawal suara Ganjar-Mahfud dan partai pendukung pada hari pencoblosan Pemilu 2024, 14 Februari nanti.

Beri Arahan Pada PPK, Polres Rohul Paparkan TPS Rawan Kecurangan
KPU RI Gelar Simulasi Pemungutan Pilkada Paslon Tunggal di Maros

KPU RI Gelar Simulasi Pemungutan Pilkada Paslon Tunggal di Maros

Simulasi pemungutan suara paslon tunggal untuk finalisasi Peraturan KPU (PKPU) tentang pemungutan dan penghitungan suara (tungsura)

Read Entire Article
International | Politik|