Cerita Dua Personel Polri Bikin Jembatan Kayu Permudah Akses Warga Pedesaan

2 months ago 12
  1. PERISTIWA
  2. REGIONAL

Keduanya membantu warga Desa Merbau dalam pembangunan jembatan kayu untuk menyeberangi kanal yang menghubungkan area permukiman.

Jumat, 08 Nov 2024 13:09:11

Cerita Dua Personel Polri Bikin Jembatan Kayu Permudah Akses Warga Pedesaan Pembuatan jembatan kayu penghubung desa (©Istimewa)

Bhabinkamtibmas Desa Merbau dan Desa Kriung, Kecamatan Bunut, Pelalawan, Brigadir Rico Arfanzi dan Brigadir Arlis Saputra membuat jembatan dari kayu untuk mempermudah akses warga desa.

Keduanya membantu warga Desa Merbau dalam pembangunan jembatan kayu untuk menyeberangi kanal yang menghubungkan area permukiman.

Selain memberikan bantuan dalam pembangunan fisik, kegiatan ini juga merupakan bagian dari upaya cooling system yang dilakukan oleh Polsek setempat, untuk menciptakan suasana aman dan damai menjelang Pilkada 2024.

Para Bhabinkamtibmas tidak hanya memberikan bantuan materi, tetapi juga mengimbau warga agar menjaga ketertiban dan keamanan, serta tidak terprovokasi oleh isu yang dapat mengganggu persatuan.

Brigadir Rico Arfanzi dan Brigadir Arlis Saputra menyatakan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat, serta memastikan keberlangsungan Pilkada yang damai dan aman.

"Selain membantu pembangunan jembatan, mereka juga memberikan imbauan agar warga tetap menjaga kerukunan dan mematuhi protokol keamanan dalam menyukseskan Pilkada 2024," ujar Kapolsek Bunut AKP Hendri Berson, Jumat (8/11).

Kegiatan ini berjalan dengan lancar dan penuh kekeluargaan, serta diharapkan dapat memperkuat hubungan Polri dengan masyarakat Desa Merbau dalam menciptakan situasi yang kondusif menjelang Pilkada Serentak 2024.

Artikel ini ditulis oleh

Yacob Billiocta

Editor Yacob Billiocta

Cerita di Balik Peresmian Jembatan Merah Putih di Brebes, Kini Warga Desa Terpencil Tak Lagi Terisolasi
Aksi TNI Polri Bantu Masyarakat di Tengah Terpaan Ombak Laut Kuala Kampar

Aksi TNI Polri Bantu Masyarakat di Tengah Terpaan Ombak Laut Kuala Kampar

Aksi solid personel Polsek Kuala Kampar bersama prajurit TNI Koramil 015 Kuala Kampar terlihat saat membantu warga di Pelabuhan Kuala Kampar.

Ini Langkah Polri Dinginkan Tensi Pilkada Agar Warga Tidak Terpecah

Ini Langkah Polri Dinginkan Tensi Pilkada Agar Warga Tidak Terpecah

Polri melakukan berbagai upaya untuk mendinginkan suasana Pilkada.

Warga Diingatkan Jaga Persatuan, Pilkada Bukan Soal Menang dan Kalah

Warga Diingatkan Jaga Persatuan, Pilkada Bukan Soal Menang dan Kalah

Polisi menyampaikan pesan penting menjaga persatuan dan kesatuan, tidak mudah terprovokasi oleh isu-isu yang dapat memecah belah.

Bakti Sosial ke Korban Banjir, Kapolres Rohil & Istri Sosialisasikan Pemilu Damai

Bakti Sosial ke Korban Banjir, Kapolres Rohil & Istri Sosialisasikan Pemilu Damai

Kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian Polri khususnya Polres Rohil dan Bhayangkari untuk membantu meringankan beban warga

Polri Gandeng PMI, Ingatkan Warga Jangan Perpancing Isu Provokatif Selama Pilkada

Polri Gandeng PMI, Ingatkan Warga Jangan Perpancing Isu Provokatif Selama Pilkada

Personel Polri menggandeng PMI untuk mengajak warga Tenayan Raya, Pekanbaru, menjaga situasi aman selama Pilkada

Aksi Bhabinkamtibmas dan Babinsa Bikin Adem Pilkada di Pekanbaru

Aksi Bhabinkamtibmas dan Babinsa Bikin Adem Pilkada di Pekanbaru

Duet Bhabinkamtibmas Kelurahan Umban Sari Aiptu Wahyu Hidayat bersama Babinsa Serda Ashari, bikin adem suasana Pilkada di Pekanbaru.

Polisi Datangi Desa Binaan, Libatkan Warga Amankan Pilkada Serentak

Polisi Datangi Desa Binaan, Libatkan Warga Amankan Pilkada Serentak

Para personel Polri dikerahkan untuk memastikan Pilkada berlangsung aman.

Polisi Kumpulkan Puluhan Warga di Pekanbaru Jelang 2 Bulan Pencoblosan Pilkada, Ini Tujuannya

Polisi Kumpulkan Puluhan Warga di Pekanbaru Jelang 2 Bulan Pencoblosan Pilkada, Ini Tujuannya

Tahapan Pilkada 2024 sedang berlangsung. Saat ini tahapan Pilkada masuk pada kampanye. Pencoblosan dilakukan di tanggal 27 November.

Perjuangan Polri Datangi Suku Akit, Naik Pompong Lewati Sungai Kuala

Perjuangan Polri Datangi Suku Akit, Naik Pompong Lewati Sungai Kuala

Perjuangan polisi untuk menyambangi Suku Akit di Kabupaten Pelalawan, tidak mudah.

TNI dan Polri Gelar Patroli Gabungan, Dengarkan Masalah Warga di Musim Pemilu

TNI dan Polri Gelar Patroli Gabungan, Dengarkan Masalah Warga di Musim Pemilu

Personel Polri dan TNI menggelar patroli gabungan, dalam rangka pengamanan persiapan Pilkada serentak tahun 2024

Aksi Perwira Polisi Datangi Warga, Tidak Henti Ajak Redam Potensi Konflik Pilkada

Aksi Perwira Polisi Datangi Warga, Tidak Henti Ajak Redam Potensi Konflik Pilkada

Polisi gencar mendatangi warga untuk mengajak meredam potensi konflik selama tahapan Pilkada serentak 2024.

Read Entire Article
International | Politik|