Dibanding Pulau Sampah, Pramono Pilih Bangun PLTS di Kepulauan Seribu

2 months ago 12
  1. POLITIK

Hal itu karena sampah di Jakarta tidak hanya bisa di tampung di Bantar Gebang. Meski begitu, Pramono meminta agar rencana tersebut tidak merusak lingkungan.

Jumat, 08 Nov 2024 17:52:50

Dibanding Pulau Sampah, Pramono Pilih Bangun PLTS di Kepulauan Seribu Pramono Anung Bertemu Warga Pulau Lancang, Kepulauan Seribu (©@ 2024 merdeka.com)

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung menyambut baik wacana untuk menjadikan Pulau Seribu sebagai pulau sampah. Hal itu karena sampah di Jakarta tidak hanya bisa di tampung di Bantar Gebang. Meski begitu, Pramono meminta agar rencana tersebut tidak merusak lingkungan hidup.

Sebelumnya, pada Agustus lalu, Pj Gubernur Jakarta Heru Budi berencana untuk menjadikan pulau-pulau di Kepulauan Seribu sebagai pulau sampah.

"Gagasan yang baik tentunya memang perlu dipikirkan. Yang paling penting adalah betul-betul kalau dijalankan tidak mengganggu ekosistem," ujar Pramono usai berdialog dengan warga Pulau Lancang, Kepulauan Seribu, Jumat (8/11/2024).

Untuk itu, Pramono mendorong dibangunnya Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTS). "Sudah waktunya pembangkit listrik tenaga sampah dilakukan," cetus Pramono.

Dibanding Pulau Sampah, Pramono Pilih Bangun PLTS di Kepulauan Seribu Pramono Anung Bertemu Warga Pulau Lancang, Kepulauan Seribu @ 2024 merdeka.com

Nantinya, jelas Pramono, di pulau-pulau yang dijadikan pembuangan akhir sampah harus dari awal dipersiapkan untuk menjadi PLTS.

Ia pun mengambil contoh pulau-pulau di Jepang yang merubah sampah menjadi listrik. Meski ada yang ditimbun menjadi daratan, sebagian lain ada yang dijadikan sebagai sumber pembangkit listrik.

"Sehingga ada listrik yang ada di pulau seribu ini yang berasa betul-betul dari sampah. Kalau itu bisa dijalankan, menurut saya gagasan ini ideal banget," tukasnya.

Artikel ini ditulis oleh

Heri Winarno

Editor Heri Winarno

 PLTS Harus Diwujudkan

Tanda Tangani Petisi Terkait Sampah Baliho, Pramono: PLTS Harus Diwujudkan

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung mengatakan akan bertanggung jawab atas sampah baliho kampanyenya.

Jurus Pramono Anung Bereskan Masalah Sampah di Jakarta

Jurus Pramono Anung Bereskan Masalah Sampah di Jakarta

Pramono Anung menegaskan kembali komitmen menangani permasalahan sampah. Salah satu yang disoroti sampah berupa baliho kampanye.

Heru Budi Ingin DLH DKI Tiru Singapura, Sampah Jakarta Bisa Dikelola di Laut atau Teluk

Heru Budi Ingin DLH DKI Tiru Singapura, Sampah Jakarta Bisa Dikelola di Laut atau Teluk

Heru Budi Ingin DLH DKI Tiru Singapura, Sampah Jakarta Bisa Dikelola di Laut atau Teluk

Gibran Bikin Pembangkit Listrik untuk Habiskan Gunung Sampah di Solo

Gibran Bikin Pembangkit Listrik untuk Habiskan Gunung Sampah di Solo

Calon wakil presiden nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka membeberkan langkahnya memecahkan masalah sampah di Solo

Pramono Anung Janjikan MRT Sampai ke Tangerang

Pramono Anung Janjikan MRT Sampai ke Tangerang

Menurut Pramono, seluruh kepala daerah memang semestinya mampu bekerjasama untuk kepentingan rakyat.

Pramono Janji Perbaiki Fasilitas hingga Akses ke Pulau Seribu

Pramono Janji Perbaiki Fasilitas hingga Akses ke Pulau Seribu

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung menjadi calon gubernur pertama yang menyambangi Kepulauan Seribu, Jakarta, Jumat (8/11)

Pramono Mau Buat Cat Island untuk Pecinta Kucing di Pulau Seribu

Pramono Mau Buat Cat Island untuk Pecinta Kucing di Pulau Seribu

Pramono mencontohkan negara Jepang maupun Eropa yang sudah melakukan hal ini.

Heru Budi Usul Jakarta Bikin Pulau Khusus untuk Olah Sampah

Heru Budi Usul Jakarta Bikin Pulau Khusus untuk Olah Sampah

Usul ini mencuat guna menyiasati keterbatasan lahan milik untuk pembuangan dan pengolahan sampah.

Ini Terobosan dan Solusi Pramono Anung Atasi Krisis Air Bersih di Jakarta

Ini Terobosan dan Solusi Pramono Anung Atasi Krisis Air Bersih di Jakarta

Pramono Anung berjanji mengatasi persoalan air bersih di Jakarta. Dia menyiapkan terobosan terkait masalah air bersih.

 Bangun PLTSa, Solusi Permasalahan Sampah di Indonesia

Janji Gibran Jelang Pencoblosan: Bangun PLTSa, Solusi Permasalahan Sampah di Indonesia

Gibran menilai, permasalahan sampah merupakan hal penting untuk diselesaikan menjadi sesuatu yang lebih bermanfaat.

Prabowo Dukung Penuh Pelestarian Lingkungan Hidup dan Konservasi

Prabowo Dukung Penuh Pelestarian Lingkungan Hidup dan Konservasi

Di hadapan Susi, Prabowo mengatakan bahwa ia mendukung pelestarian lingkungan hidup dengan konservasi.

Pramono Anung Bakal Kerahkan PPSU Bersihkan Kotoran Kucing di Rumah Warga

Pramono Anung Bakal Kerahkan PPSU Bersihkan Kotoran Kucing di Rumah Warga

Pram mendapat aspirasi dari warga bahwa kotoran kucing kerap menjadi persoalan.

Read Entire Article
International | Politik|