FOTO: Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta

1 month ago 10
  1. PERISTIWA

Kegiatan yang diikuti ribuan relawan penjaga TPS ini dalam rangka konsolidasi pengamanan TPS saat pencoblosan Pilkada Jakarta pada 27 November mendatang.

Rabu, 13 Nov 2024 13:59:00

 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). (©©Merdeka.com/Arie Basuki)
 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). ©Merdeka.com/Arie Basuki

Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung memukul kentungan saat kegiatan 'Aktivasi Posko Pemenangan dan Kick Off Jaga Tempat Pemungutan Suara (TPS)' di Jalan M Kahfi 1, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). Kegiatan yang diikuti ribuan relawan penjaga TPS ini dalam rangka konsolidasi pengamanan TPS saat pencoblosan Pilkada Jakarta pada 27 November mendatang.

 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). ©Merdeka.com/Arie Basuki

Acara ini turut dihadiri artis senior sekaligus tokoh budaya Betawi, Mandra dan Laode Basir, yang merupakan pendukung Anies Baswedan yang kini mendukung Pramono-Rano.

 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). ©Merdeka.com/Arie Basuki

Pramono Anung saat kegiatan 'Aktivasi Posko Pemenangan dan Kick Off Jaga Tempat Pemungutan Suara (TPS)' di Jalan M Kahfi 1, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024).

 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). ©Merdeka.com/Arie Basuki

Pramono Anung berswafoto dengan relawan saat kegiatan 'Aktivasi Posko Pemenangan dan Kick Off Jaga Tempat Pemungutan Suara (TPS)' di Jalan M Kahfi 1, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024).

 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). ©Merdeka.com/Arie Basuki

Pramono Anung berpidato dalam kegiatan 'Aktivasi Posko Pemenangan dan Kick Off Jaga Tempat Pemungutan Suara (TPS)' di Jalan M Kahfi 1, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024).

 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). ©Merdeka.com/Arie Basuki

Pramono Anung berswafoto dengan relawan saat kegiatan 'Aktivasi Posko Pemenangan dan Kick Off Jaga Tempat Pemungutan Suara (TPS)' di Jalan M Kahfi 1, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024).

 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). ©Merdeka.com/Arie Basuki

Pramono Anung melakukan simulasi pencoblosan surat suara saat kegiatan 'Aktivasi Posko Pemenangan dan Kick Off Jaga Tempat Pemungutan Suara (TPS)' di Jalan M Kahfi 1, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024).

 Pukul Kentungan, Pramono Anung Resmikan Posko Pemenangan dan Gerakan Jaga TPS Pilkada Jakarta Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024). ©Merdeka.com/Arie Basuki

Pramono Anung berpidato dalam kegiatan 'Aktivasi Posko Pemenangan dan Kick Off Jaga Tempat Pemungutan Suara (TPS)' di Jalan M Kahfi 1, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/11/2024).

Artikel ini ditulis oleh

Nanda Farikh Ibrahim

Editor Nanda Farikh Ibrahim

 Mereka Sampaikan Terbuka 30 Oktober

Pramono Klaim Didukung Relawan Anies: Mereka Sampaikan Terbuka 30 Oktober

Pramono tidak mau berspekulasi dengan dukungan dari relawan sebagai tanda Anies Baswedan akan merapat.

Kampanye Akbar Pramono - Rano Usung Politik Riang Gembira Bertema Festival Menyala

Kampanye Akbar Pramono - Rano Usung Politik Riang Gembira Bertema Festival Menyala

Pramono Anung - Rano Karno akan menggelar acara Festival Menyala di Jakarta International Velodrome.

Kode Jempol Anies untuk Pramono-Rano Karno, Dorongan Kuat Jadi Ketua Timses Pilkada Jakarta

Kode Jempol Anies untuk Pramono-Rano Karno, Dorongan Kuat Jadi Ketua Timses Pilkada Jakarta

Rano Karno unggah foto jempol Anies Baswedan hingga disebut akan beri dukungan untuk Pramono-Rano di Pilkada Jakarta 2024.

Daftar ke KPU Bersama Pramono, Rano Karno Persilakan Warga Jakarta Ikut Asal Tertib

Daftar ke KPU Bersama Pramono, Rano Karno Persilakan Warga Jakarta Ikut Asal Tertib

"Dan yang pasti warga Jakarta yang mau hadir silakan. Yang penting tertib, jangan lupa pakai sendal," ujar Rano.

 Pramono-Rano Deklarasikan Rumah Bersama Relawan di Gedung Joang 45

FOTO: Pramono-Rano Deklarasikan Rumah Bersama Relawan di Gedung Joang 45

Pramono mengucapkan terima kasih atas dukungan yang diberikan relawan kepada dirinya dan Rano Karno.

Deretan Artis Hingga Influencer di Belakang Para Capres

Deretan Artis Hingga Influencer di Belakang Para Capres

Untuk paslon nomor urut 01, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin menggelar kampanye terakhir di Stadion Jakarta Internasional Stadium (JIS).

Pramono Pesan Relawan Jangan Takut Diintimidasi, Harus Langsung Lapor ke Cak Lontong

Pramono Pesan Relawan Jangan Takut Diintimidasi, Harus Langsung Lapor ke Cak Lontong

Pramono menyadari peran besar dari relawan sehingga pasangan Pramono Anung-Rano Karno semakin dikenal publik.

Ketemuan Lagi! Anies Dukung Pramono-Rano di Pilkada Jakarta 2024?

Ketemuan Lagi! Anies Dukung Pramono-Rano di Pilkada Jakarta 2024?

Rano Karno, mengaku tidak sengaja dan tidak janjian bertemu dengan Anies di CFD.

 40 Personel Bakal Kawal Tiap Paslon Pilkada Jakarta

Polda Metro Jaya: 40 Personel Bakal Kawal Tiap Paslon Pilkada Jakarta

Komisi Pemilihan Umum DKI Jakarta bekerjasama dengan Polda Metro Jaya untuk melakukan pengamanan terhadap calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta.

1.291 Aparat Gabungan Amankan Pendaftaran Pilgub Jakarta 2024

1.291 Aparat Gabungan Amankan Pendaftaran Pilgub Jakarta 2024

Polisi tengah berkonsetrasi mengatur arus lalu lintas orang dan kendaraan jelang dua calon kepala daerah mendaftar.

Gelar Kampanye akbar, Pram-Rano bawa konsep 'Festival Menyala'

Gelar Kampanye akbar, Pram-Rano bawa konsep 'Festival Menyala'

Rencananya acara ini dihadiri 15 ribu orang dan dimeriahkan sejumlah artis ternama.

 Pengamanan Ketat, Dipadati Massa Relawan

FOTO: Suasana Pengundian Nomor Urut Capres-Cawapres: Pengamanan Ketat, Dipadati Massa Relawan

KPU menggelar pengundian nomor urut calon presiden dan calon wakil presiden untuk Pilpres 2024, pada Selasa (14/11).

Read Entire Article
International | Politik|