VIDEO: TEGAS! Pesan Penting Gibran Depan Panglima TNI Maruarar Kunjungi Korban Erupsi Gunung Lewotobi

1 month ago 12
  1. PERISTIWA
  2. NASIONAL

Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di posko pengungsian Kecamatan Titehena, Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis, 14 November 2024.

Jumat, 15 Nov 2024 19:34:29

 TEGAS! Pesan Penting Gibran Depan Panglima TNI Maruarar Kunjungi Korban Erupsi Gunung Lewotobi Gibran (©Sekretariat Wapres)

Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di posko pengungsian Kecamatan Titehena, Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis, 14 November 2024.

Gibran mendatangi Posko Desa Konga dan Posko Desa Kobasoma. Kedatangan putra sulung Jokowi itu disambut histeris ribuan warga yang selama ini mengungsi.

Selain kebutuhan makanan dan kesehatan, Gibran juga menyinggung soal relokasi warga ke tempat lain. Menurutnya, relokasi dengan kuota sejumlah 2.700 unit rumah itu harus berdasarkan dialog secara intens agar tak menuai persoalan ke depan.

"Pastikan, dalam menentukan lokasi yang baru ini, harus lebih dulu berdialog dengan masyarakat. Jangan sampai nanti sudah dibangun, tapi tempatnya tidak ditinggali," ucap Gibran.

Usai memantau warta di posko pengungsian, Gibran melakukan rapat singkat dengan melibatkan para petinggi negara, diantaranya panglima TNI, Kepala BNPB, Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman, dan Kepala Pusat PVMBG. Hadir juga Penjabat Gubernur NTT, Kapolda NTT, dan Penjabat Bupati Flores Timur.

Artikel ini ditulis oleh

Luluk Handayani Sukmawati Putri

Editor Luluk Handayani Sukmawati Putri

Pascaerupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, Wapres Gibran Terbang ke NTT Pastikan Kesiapan Pengungsian

Pascaerupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, Wapres Gibran Terbang ke NTT Pastikan Kesiapan Pengungsian

Penjabat Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) Andriko Noto Susanto sebelumya telah rapat melalui zoom bersama Wakil Presiden,

Momen Wapres Gibran Kunjungi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Momen Wapres Gibran Kunjungi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Gibran memantau tenda darurat bagi pengungsi dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).

 Warga Sudah Sulit, Birokrasinya Jangan Dipersulit

Gibran Minta Relokasi Pengungsi Erupsi Lewotobi Dipercepat: Warga Sudah Sulit, Birokrasinya Jangan Dipersulit

Gibran juga berpesan, harus dilakukan perencanaan yang matang melalui survei lapangan dalam menentukan lokasi relokasi yang akan dibangun.

Sederet Arahan Gibran Terkait Penanganan Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Sederet Arahan Gibran Terkait Penanganan Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Suharyanto menyebut hingga saat ini ada total 11.553 orang terdampak dan sudah mengungsi akibat erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki.

Wapres Gibran Bakal Kunjungi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Wapres Gibran Bakal Kunjungi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Kunjungan ke Larantuka akan dilakukan Gibran usai perjalanan ke Makassar dan Toraja, Sulawesi Selatan.

Momen Gibran Jenguk Bayi Bernama Gibran Raka Saat Kunjungi Posko Pengungsian Korban Erupsi Lewotobi
Arahan Jokowi Terkait Penanganan Erupsi Gunung Ruang

Arahan Jokowi Terkait Penanganan Erupsi Gunung Ruang

Jokowi sudah menyimpan data penduduk yang bersedia direlokasi.

Girangnya Warga Sulsel Bertemu Gibran, Dagangan Diborong dan Dikasih Amplop

Girangnya Warga Sulsel Bertemu Gibran, Dagangan Diborong dan Dikasih Amplop

Alasan Gibran kerap melakukan blusukan karena ingin mendengar langsung permasalah yang terjadi di masyarakat.

Respons Gerindra usai Gibran Dampingi Kegiatan Heru di Jakarta

Respons Gerindra usai Gibran Dampingi Kegiatan Heru di Jakarta

Prabowo Subianto memberi keleluasaan kepada Gibran untuk berkomunikasi dengan siapapun.

Gibran Janji Cari Solusi Atasi Banjir di Karet Tengsing jika Menang Pilpres 2024
Silaturahmi dengan Ulama di Jambi, Gibran Pamer Program untuk Pesantren dan Santri

Silaturahmi dengan Ulama di Jambi, Gibran Pamer Program untuk Pesantren dan Santri

Pertemuan ini dihadiri sekitar 30 ulama. Pertemuan berlangsung hangat, disertai sarapan pagi.

 Prabowo Turun Tangan Erupsi Gunung Lewotobi, Gelar Rapat dari AS Utamakan Warga Terdampak

VIDEO: Prabowo Turun Tangan Erupsi Gunung Lewotobi, Gelar Rapat dari AS Utamakan Warga Terdampak

Presiden Prabowo menggelar rapat terbatas melalui video conference dengan beberapa jajaran Kabinet Merah Putih

Read Entire Article
International | Politik|