Drama parfum cewek pak Bhabin bikin istrinya marah besar.
Kamis, 21 Nov 2024 14:02:00
Prahara parfum, itulah yang ditulis oleh Pak Bhabin atau Herman Hadi Basuki untuk menggambarkan situasi skenario cerita yang ia unggah di akun Instagram pribadinya @herman_hadi_basuki.
Dalam video tersebut, datang seorang petugas kurir yang mengantarkan paket secara COD kepada pak Bhabin di depan rumah tanpa sepengetahuan istrinya. Ternyata paket itu berisi parfum perempuan.
Pak Bhabin sebelumnya menolak paket itu dan meminta agar kurir datang esok hari. Tapi kurir menolak. Istri Pak Bhabin yang mendengar keributan tersebut akhirnya keluar. Simak ulasannya sebagai berikut.
Pak Bhabin Ketahuan Istrinya Beli Parfum Cewek
Istri pak Bhabin yang dikenal dengan panggilan bu Bhabin keluar dan penasaran dengan isi paket yang baru saja diterima oleh suaminya. Namun, seketika ia kaget saat mengetahui pak Bhabin membeli sebuah parfum wanita.
“Heh, pak e paket apa itu?” tanya bu Bhabin.“Parfum cewek bu,” jawab kurir.
“Hah? Aku kan gak pesan,” sahut bu Bhabin.
Bu Bhabin pun langsung marah besar kepada suaminya. Ia merebut paket tersebut dan menginjaknya sampai rusak. Pak Bhabin hanya bisa diam dan tampak sangat gelagapan dalam menjawab pertanyaan istrinya yang sedang emosi.
“Kamu berani-beraninya ya. Buat siapa ini?” tanya bu Bhabin dengan nada tinggi.
Ternyata untuk Hadiah Ulang Tahun Pernikahan
Usai membiarkan istrinya marah besar karena salah paham atas paket parfum cewek yang dipesan. Pak Bhabin pun akhirnya memberikan penjelasan terhadap isi paket yang ia beli.
“Ini untuk kamu parfumnya. Pecah sekarang,” jelas pak Bhabin.
Meski begitu, bu Bhabin tetap ngeyel dan penasaran dengan gelagat aneh lain dari suaminya. Pasalnya, pak Bhabin pesan paket tersebut secara sembunyi-sembunyi dan meminta untuk dikirimkan di esok hari.
Pak Bhabin menjelaskan dua pertanyaan istrinya. Ia pesan secara sembunyi-sembunyi karena itu adalah hadiah ulang tahun pernikahan. Sementara, pak Bhabin ingin paket tersebut sampai di esok hari karena bertepatan dengan hari ulang tahun pernikahan.
“Bune, besok pak tanggal 17 November. Kan 17 November hari pernikahan kita,” jawab Pak Bhabin.
Meski begitu, sayangnya, parfum tersebut sudah tidak bisa digunakan karena pecah dirusak oleh bu Bhabin. Sehingga membuat suasana yang seharusnya bahagia justru berubah jadi sedih.
Selain itu, kurir pun tetap meminta uang parfum kepada pak Bhabin, meski parfum tersebut sudah pecah dan tidak bisa digunakan.
“Tetap bayar pak, kan COD,” kata kurir yang membuat pak Bhabin dan bu Bhabin semakin sedih.
Artikel ini ditulis oleh
Editor Endang Saputra
M
Reporter
- Muhammad Farih Fanani
Beri Tips Hadapi Istri Saat Pulang Telat, Pak Bhabin Malah Kena Semprot, Endingnya Tidur di Luar
Sebuah video memperlihatkan pak Bhabin yang memberikan tips menghadapi istri saat pulang telat, endingnya kena semprot dan tidur di luar.
Pak Bhabin Bikin Istrinya Bahagia dengan Pujian Selangit, Ternyata Ada Udang di Balik Batu
Sebuah video memperlihatkan Pak Bhabin yang puji istrinya karena minta izin untuk nongkrong.
Motif Suami Bunuh Istri yang Terbungkus Plastik di Cimahi: Cemburu Lihat Chat Mesra di HP Korban
Suami di Cimahi tega membunuh istrinya di sebuah rumah, kemudian membiarkan membusuk selama 7 hari dengan terbungkus menggunakan plastik.
Polwan Bakar Suaminya yang juga Polisi: Dipicu Uang Belanja Habis Buat Judi Online
Istrinya kesal uang bukan untuk biayai ketiga anak malah habis dipakai judi online
Begini nasib suami polisi waktu sang istri pesan paket COD di alamat kantor. Simak ulasan berikut ini.
Polri 9 bulan yang lalu
Malu karena Disuruh Istri Beli Pembalut, Pria ini Menyamar ke Warung Sampai Kenakan Pakaian Wanita
Momen pria malu disuruh istrinya beli pembalut. Ia rela menyamar kenakan pakaian wanita demi kebutuhan istrinya.
VIRAL 6 bulan yang lalu
VIDEO: Fakta Baru Polwan Bakar Suami Sesama Polisi, Kesal Uang Dipakai Main Judi Online
Briptu FN, Polwan yang bertugas di Polres Mojokerto Kota, Jawa Timur membakar sang suami, Briptu RDW
Viral Video Suami Tarik Kerudung Istri Sampai Lepas Gara-Gara Minta Dibelikan Lipstik di Minimarket
Alih-alih membayar, sang suami justru kedapatan tak memberi izin hingga melakukan tindak kekerasan.
Kesal Ditinggal Main Bola Terus, Istri Nyusul ke Lapangan Bawa Parang Potong 'Punya' Suaminya
Tanpa ragu, sang istri menggunakan parang panjang memotong 'punya' suaminya di depan rekan-rekannya.
VIRAL 1 tahun yang lalu
Tak Terima Digugat Cerai, Pria di Prabumulih Siram Wajah Istri Pakai Air Keras
Tak tahan dengan perlakuan suaminya, korban melayangkan gugatan cerai ke Pengadilan Agama Prabumulih.